Bertanam sayur di Pekarangan (bag 1)

Sudah tiga bulan ini, saya punya pekerjaan baru, yaitu menanam sayur di halaman. Sebetulnya kegiatan menanam sayur di pekarangan bukanlah ba...

Sudah tiga bulan ini, saya punya pekerjaan baru, yaitu menanam sayur di halaman. Sebetulnya kegiatan menanam sayur di pekarangan bukanlah baru, bahkan kami sudah memulainya sejak dua tahun yang lalu. Tapi, kebun yang saya tanami dahulu belum seserius sekarang. Alasannya sederhana, dari tahun ke tahun, saya selalu dapat tantangan untuk menanam jenis sayuran baru. Kalau tahun 2011-2012 saya fokus menanam cabe, di tahun 2013 ini, saya dipaksa "berkenalan" dengan jenis-jenis sayuran lainnya.

Walhasil karena kebun yang rutin saya kunjungi jaraknya cukup jauh, yaitu  5 jam perjalanan dari Bandung, maka saya harus punya  kebun yang dapat saya kerjakan setiap hari. Whoala.. jadilah halaman yang berukuran 2 x 2 m itu disulap menjadi kebun sayur.  Dimulai dari berburu berburu sarana produksi, seperti benih, pupuk dan peralatan serta berburu informasi cara menanam sayur-sayuran tersebut. Bukan apa-apa, terus terang, saya sama sekali buta tentang budidaya pertanian. Tapi sebuah kondisi yang membuat saya masuk pada dunia pertanian dan mulai menyukainya.

Setelah memiliki kebun sayur di pekarangan, beberapa dampak positif mulai dirasakan, 1. sampah dapur yang biasa menjadi masalah sudah bisa saya olah menjadi pupuk, 2. pikiran lebih jernih. terus terang, tanaman yang hijau memberi efek pada pikiran. Terkadang saat saya sedang pusing, fikiran menjadi tenang setelah meluangkan waktu untuk bermain-main bersama tanaman,  3. Hasil panen yang sehat dan bersih. Tidak bisa dibilang gratis, karena ada waktu, tenaga dan biaya yang kita tanam untuk menghasilkan semua sayuran tersebut , dan  4. kepuasan batin. Ini yang tidak bisa dibeli. Pricelest!!


Foto kebun kecil Tahun 2014
Foto kebun kecil tahun 2011



Jadi, mari kita manfaatkan pekarangan. Sulit? tidak kok. Hanya saja, harus mau berkotor-kotor memegang tanah, berpanas-panas terkena matahari dan meluangkan waktu. 

Untuk yang berminat, tunggu posting berikutnya ya...

Ciganitri, 18 Januari 2014


COMMENTS

BLOGGER
Name

4 manfaat membeli oleh-oleh saat mudik,1,5 Tips Kendalikan Bobot Badan,1,Amazing Purwakarta,1,Batik Lasem,2,Bebiluck,1,Berkebun,9,Bihun bikini,1,blog competition,9,Catatan Kecil,63,Catatan Kecil kuliner,1,Catatan Kecil. kuliner,1,Cerita Lebaran Asyik,1,Dakwah,2,Entrepeneurship,14,Event blogger,23,EventBlogger,1,Fiksi,3,Garih Batanak,1,Gili Trawangan,1,Giveaway Vivera Siregar,1,Hotel di Sukabumi,1,IOT,1,Juli Ngeblog,1,Kabupaten Balangan,1,kelas inspirasi 5 Bandung,1,Ketupat Kandangan,1,kompetisi blog,4,Kuliner,51,live with Xl,1,lomba blog,1,makanan halal,1,manfaat buah,1,Menu Sehat,2,Mochi Sukabumi,1,Mudik Lebaran 2016,1,Night at Musium,1,Pegadaian Emas,1,pengurusan ijin PIRT,1,perencanaan keuangan,1,perjalanan umroh,4,Petualangan Cahya,1,Rekening Online Bank SInarmas,1,Resep,2,Resep Churros,1,review film,1,Review Hotel,1,Review Produk,2,Roadblog 2016,2,Seputar Bisnis,93,Seputar Blog,1,Seputar Hidroponik,2,Seputar Rhamadlan,2,Siomay Bandung,1,Sirsak,1,sun Life financial,1,tax amnesty,1,Teknologi Pertanian,1,Tips Liburan,1,Tips Mudik Anti Macet,1,Travelling,30,Traveloka,1,warung sayur pintar,1,Weekend Seru,1,Wisata Murah Saat Lebaran,1,
ltr
item
Kebun Ceu Meta: Bertanam sayur di Pekarangan (bag 1)
Bertanam sayur di Pekarangan (bag 1)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgZmg4ns560FeVpvIMafG9CPil-KlO81CmW_7xxABzW982C_oIFT-zmI6QWvioeq_nCfKXfLe6sYGo1AzjEje0tgiUX8vPU2qoAi31FuyVAm9XFJQ4_rrPqn7_BhMGyTCi-fqD6_LS8q6Hn/s1600/foto+kebun+kecil1.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgZmg4ns560FeVpvIMafG9CPil-KlO81CmW_7xxABzW982C_oIFT-zmI6QWvioeq_nCfKXfLe6sYGo1AzjEje0tgiUX8vPU2qoAi31FuyVAm9XFJQ4_rrPqn7_BhMGyTCi-fqD6_LS8q6Hn/s72-c/foto+kebun+kecil1.jpg
Kebun Ceu Meta
https://www.ceumeta.com/2014/01/bertanam-sayur-di-pekarangan-bag-1.html
https://www.ceumeta.com/
http://www.ceumeta.com/
http://www.ceumeta.com/2014/01/bertanam-sayur-di-pekarangan-bag-1.html
true
2985580080768164105
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy
Maintenance by Hakimtea | Blogger Bandung